Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2022

KEBIJAKAN PENANGANAN KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN

KEBIJAKAN PENANGANAN KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN   A.      Pendahuluan Kebakaran hutan dan lahan hampir setiap tahun terjadi di Indonesia, hal ini menimbulkan   masalah materiil maupun sosial.. Pemerintah telah melakukan berbagai upaya untuk menangani kebakaran hutan dan lahan ini, namun demikian kebakaran hutan dan lahan masih terus berulang , olehnya itu   kebijakan penanganan kebakaran hutan dan lahan perlu dievaluasi kembali dalam upaya mencari solusi terbaik dalam menghindari kebakaran hutan dan lahan, antara lain dengan cara mereformasi kebijakan pengelolaan hutan dan lahan; mengkaji ulang izin pemanfaatan lahan, terutama pada lahan gambut; menyelesaikan persoalan sengketa lahan; memberdayakan masyarakat; dan menegakkan hukum. Selain itu perlu adanya upaya pemberdayaan masyarakat pengguna lahan agar tidak membakar hutan dan menemukan cara baru yang tidak merusak lingkungan.   Pengendalian kebakaran hutan dan lahan (karhutla) tidak hanya pengawasan atau patroli di daerah-d