Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

MANFAAT TANAMAN PANGI

Gambar
 MANFAAT TANAMAN PANGI Pangium Edule REINW Oleh :  Mariana S.Hut Tanaman pangi dikenal sebagai tanaman kehutanan jenis tanaman serbaguna.   Selain berfungsi sebagai pengawet  tanah, semua produk yang dihasilkan  dapat dimanfaatkan sebagai bahan baku industri rumah tangga.  Berdasarkan informasi dari Penyuluh Kehutanan masing-masing kabupaten  bahwa tanaman ini tersebar di beberapa kabupaten di Sulawesi Selatan  antara lain kabupaten Soppeng, Sinjai, Bulukumba, Barru, Bone, Wajo dan Toraja. Walaupun tanaman ini sudah tersebar di beberapa kabupaten di Sulawesi Selatan belum dibudidayakan secara baik oleh masyarakat, hal ini sesuai dengan pendapat Sunanto, (1993) yang mengatakan bahwa “tampaknya tidak mendapatkan perhatian, baik dari pemerintah Indonesia maupun masyarakat luas pada umumnya, padahal tanaman pangi menghasilkan buah yang bijinya sangat dibutuhkan oleh masyarakat yakni diproses menjadi komoditas yang disebut kluwak”. Buah Pangi ( Ft. Mariana, 201 9 )   Nilai Ekonomis Tanaman